Kebahagiaan menjadi harapan dan tujuan utama manusia dalam hidup. Dalam proses meraih harapan dan mencapai tujuan itu, banyak jiwa yang terluka, hati yang gelisah, dan akal yang terombang-ambing da…
Sebagai kitab suci, Al-Qur'an telah dijamin keorisinalannya oleh Allah Swt. Akan tetapi, terbukti usaha untuk menodainya telah sering terjadi. Pengalaman historis mencatat, mialnya, ada upaya siste…
Ada satu percakapan yang melibatkan Einstein di Princeton tahun 1946. Para saintis ditanya, “Anda bisa membuat bom atom. Bisa menelaah struktur atom, tapi tidak bisa men-device secara politik, ya…
Tidak dimungkiri bahwa kehadiran kalender dalam kehidupan masyarakat modern merupakan hal yang sangat penting, bahkan sudah menjadi tuntutan peradaban dan zaman. Perkembangan ilmu dan teknologi di …
Hidup di zaman milenial, membuat anak muda sekarang memiliki rintangan yang tidak mudah. Ujian terberat justru berada dalam genggaman tangannya, seperti gadget dan internet yang seiring waktu terus…
Kadang kita terjebak dalam hidup yang penuh kepura-puraan. Kita berusaha keras untuk memenuhi ekspektasi orang lain dan terus menyesuaikan diri dengan standar yang ditetapkan oleh masyarakat. Kita …
Dalam buku ini penulis menjelaskan tentang betapa pentingnya memiliki pola hidup yang tanggap dan cepat di era yang serba digital ini. Mengungkap kunci-kunci produktivitas, bagaimana cara lepas dar…
Melalui buku ini, belajar bahasa jepang dapat anda kuasai dengan lebih mudah dan cepat secara otodidak-tanpa bantuan guru. Didasari atas kurikulum pembelajaran bahasa jepang di tingkat SMA, buku in…
Allah menciptakan manusia sudah dilengkapi dengan buku panduan yang jika diterapkan dan diamankan, akan menjadi penyelamat hidupnya. Sayangnya saat sedang menghadapi masalah, manusia justru mencari…
Anak pada waktiu dilahirkan dibekali dengan beraneka ragam dengan kemampuan dan pembawaan. Maka pendidik wajib menginsafkannya bahwa pada mereka terdapat berbagai pembawaan yang wajib diketahui sen…